Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Jakarta April 2020

Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Jakarta April 2020








PT Kimia Farma (Persero) merupakan sebuah perusahaan yang menjalankan kegiatan usahanya bergerak dalam industri farmasi pertama di Indonesia yang didirikan oleh Pemerintah Hindia Belanda tahun 1817.Pemerintah Republik Indonesia melakukan peleburan sejumlah perusahaan farmasi menjadi PNF (Perusahaan Negara Farmasi) Bhinneka Kimia Farma. Kemudian pada tanggal 16 Agustus 1971, bentuk badan hukum PNF diubah menjadi Perseroan Terbatas, sehingga nama perusahaan berubah menjadi PT Kimia Farma (Persero). Perusahaan ini merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Indonesia dan memiliki kantor pusat di kota Jakarta, Indonesia.
Bulan April Tahun 2020, PT. Kimia Farma (Persero) kembali membuka lowongan bagi anda yang ingin menitikarir di perusahaan ini. Adapun posisi yang tersedia dan kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan ini.




Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Jakarta April 2020



Posisi :



1. Supervisor Analytical Development

Persyaratan :


  • Pendidikan minimal lulusan D3 Jurusan Analis Kimia,Analisis Farmasi
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun dalam pengembangan metode analis dibidang Industri Laboratorium Penguji
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Aktif dan memiliki disiplin yang tinggi
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal Ms. Office
  • Memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun dalam mengoperasikan HPLC/LCMS-MS 
  • Calon Kandidat wajib memiliki sertifikat sebagai analis
  • Sehat jasmani dan rohani

2. Analis

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal lulusan D3 Jurusan Analis Kimia dan Analis Farmasi
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik minimal Ms Office
  • Aktif dan memiliki disiplin yang tinggi
  • Memiliki pengetahuan yang baik dalam mengoperasikan spektrofotometer atau HPLC
  • Memiliki pengalaman bekerja di QC industri farmasi atau lab. pengujian menjadi nilai tambah
  • Sehat jasmani dan rohani


Pendaftaran :

Silahkan melakukan pendaftaran secara online melalui laman di bawah ini :
[PENDAFTARAN]


Informasi :

Pendaftaran paling lambat sampai tanggal 28 April 2020
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker

Posting Komentar

0 Komentar