Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT. Indomarco Adi Prima (Indofood Group) Agustus Tahun 2020

Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT. Indomarco Adi Prima (Indofood Group) Agustus Tahun 2020





PT. Indomarco Adi Prima (Indofood Group) merupakan anak perusahaan dari PT. Indofood Tbk yang menjalankan kegiatan bisnis utamanya bergerak dalam bidang produksi makanan.
Perusahaan ini beroperasi dalam mendistribusikan produk konsumen ke toko-toko.
PT. Indomarco Adi Prima (Indofood Group) berdiri pada tahun 1951 dan Perusahaan ini memiliki kantor pusat di Sudirman Plaza-Indofood Tower, Jalan Jend. Sudirman, Jakarta Pusat.
Bulan Agustus Tahun 2020, Perusahaan ini mengundang talenta muda di Indonesia untuk menitikarir di Perusahaan ini. Dibawah ini terdapat beberapa posisi yang telah tersedia dan kualifikasi yang harus dipenuhi oleh calon kandidat.



Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT. Indomarco Adi Prima (Indofood Group) Agustus Tahun 2020



Posisi :


Management Trainee (MT)

  • MT Sales
Pendidikan minimal lulusan S1 Semua Jurusan

MT Logistik
Pendidikan minimal lulusan S1 Jurusan Teknik Industri,Matematika, Sistem Informasi

  • MT Office
Pendidikan minimal lulusan S1 Jurusan Akuntansi
Memiliki pengalaman kerja dalam KAP

  • MT IT
Pendidikan minimal lulusan S1 Jurusan Ilmu Komputer,Teknologi Informasi dan Sistem Informasi
Memiliki pengalaman kerja sebagai Programmer

Kualifikasi Umum :
  • Usia tidak lebih dari 25 Tahun
  • Lulusan baru dipersilahkan melamar
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Memiliki analisa dan wawasan yang baik
  • Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Siap untuk ditempatkan di Seluruh wilayah di Indonesia

Pendaftaran :
Apabila anda telah memenuhi persyaratan diatas, Silahkan kirim lamaran,CV,dan dokumen pendukung lainnya ke alamat email dibawah ini :
recruitment@indomarco.co.id

Informasi :

Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker

Posting Komentar

0 Komentar