Loker Terbaru D3 S1 PT. Grapari Telkomsel Bulan Oktober Tahun 2020
Loker Terbaru D3 S1 PT. Grapari Telkomsel Bulan Oktober Tahun 2020

PT Telekomunikasi Seluler merupakan sebuah perusahaan yang menjalankan kegiatan operasional bisnisnya bergerak sebagai jaringan telekomunikasi selular terbesar di Indonesia terus melakukan inovasi dengan teknologi modern.
Grapari Telkomsel didirikan untuk memperluas layanan Mobile GraPARI (MoGi) ke berbagai lokasi di Indonesia dengan menggunakan armada sepeda motor, agar pelanggan di pelosok yang belum terjamah oleh layanan telekomunikasi bisa dilayani layaknya di titik layanan pelanggan GraPARI.
Bulan Oktober Tahun 2020, PT Grapari Telkomsel kembali membuka lowongan pekerjaan kepada Muda-Mudi Indonesia yang memiliki kemauan yang besar untuk berkontribusi pada Perusahaan ini. Siapkan diri dan lamaran terbaik anda untuk segera mengisi posisi yang dibutuhkan di Grapari Telkomsel. Dibawah ini terdapat beberapa posisi yang telah tersedia dan kualifikasi yang harus dipenuhi oleh calon pelamar.
Loker Terbaru D3 S1 PT. Grapari Telkomsel Bulan Oktober Tahun 2020
Posisi :
Telkomsel Digital Respresentatif (TDR)
Kualifikasi :
- Usia antara 20-27 Tahun
- Pendidikan minimal lulusan D3 Semua Jurusan
- Calon kandidat wajib memiliki kendaraan bermotor dan SIM yang masih berlaku
- Dapat berkomunikasi dengan baik
- Aktif dan memiliki tingkat kreativitas yang tinggi
- Memiliki ketertarikan bermain Games misalnya : ML,PUBG,FF,dan lain-lain
- Memiliki pengetahuan yang baik mengenai bidang tersebut
- Mampu mengoperasikan komputer
- Pekerja keras,Disiplin dan Bertanggung jawab
- Memiliki hobi dalam membuat konten Youtube dan Musik
- Mampu bermain alat musik menjadi nilai tambah
- Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
- Memiliki domisili di Banjarmasin dan Sekitarnya
- Sehat jasmani dan rohani
Pendaftaran :
Apabila anda telah memenuhi kualifikasi diatas,silahkan kirim lamaran,CV,dan Dokumen pendukung lainnya ke alamat dibawah ini :
GraPARI Telkomsel Banjarmasin
Jalan Jendral Ahmad Yani KM 5.7 Pemurus Luar, Banjarmasin Timur,Pemurus Dalam
Kecamatan Banjaramasin Sel,Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan 70249
Informasi :
Pendaftaran paling lambat sampai tanggal 12 Oktober 2020
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker
Posting Komentar
1 Komentar
Apa ada lowongan
BalasHapus