Loker S1 Terbaru PT. Kalbe Nutritionals Bulan Desember Tahun 2020

 Loker S1 Terbaru PT. Kalbe Nutritionals Bulan Desember Tahun 2020






PT. Kalbe Nutritionals merupakan anak perusahaan dari PT Kalbe Farma Tbk. Pada awalnya Kalbe Nutritionals didirikan dengan nama PT Sanghiang Perkasa yang aktivitas operasionalnya bergerak pada bidang kesehatan. Produk yang dihasilkan merupakan produk-produk makanan dan minuman kesehatan yang menjangkau di setiap titik kritis tahap pertumbuhan dan perkembangan manusia.
Pada saat melamar pekerjaan pada sebuah perusahaan ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh para pencari kerja, diantaranya curriculum vitae (CV). Curriculum Vitae ini merupakan salah satu faktor yang menjadi pertimbangan apakah kamu layak bergabung dengan perusahaan tersebut, dan terpenting dalam melamar pekerjaan. 
Saat ini, PT. Kalbe Nutritionals kembali mengundang Putra-Putri Indonesia yang memiliki kemauan yang besar dan motivasi yang tinggi untuk menitikarir di Perusahaan ini. Adapun dibawah ini terdapat beberapa posisi yang tersedia dan kualifikasi yang harus dipenuhi oleh para pelamar. Siapkan diri dan CV terbaik anda untuk segera menitikarir di Perusahaan ini.


Loker S1 Terbaru PT. Kalbe Nutritionals Bulan Desember Tahun 2020


Posisi :


Staff IT

Persyaratan :
  • Pendidikan minimal lulusan S1 Jurusan Sistem Informasi
  • Memiliki pengetahuan yang baik mengenai Bahasa Pemograman CSS,SQL,HTML,JavaScript,PHP,Python,Android,XML
  • Memiliki analisa dan wawasan yang baik mengenai Algoritma dan Pemograman
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Memiliki kemampuan dalam hal memahami transfer protocol menggunakan MQTT,Node-Red
  • Memiliki pengetahuan dalam database MySql,SQL Server dan Oracle Db 
  • Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Pekerja keras,Disiplin dan memiliki tingkat kreativitas yang tinggi
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Bersedia  untuk ditempatkan di Cikampek,Jawa Barat.

Pendaftaran :

Apabila anda tertarik dan berminat untuk menitikarir di Perusahaan ini,silahkan melakukan pendaftaran secara online melalui laman dibawah ini :

Informasi :

Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker

Posting Komentar

0 Komentar