Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Nindya Karya (Persero) Bulan Desember Tahun 2020
PT Nindya Karya (Persero) merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Indonesia yang menjalankan kegiatan operasional usahanya beroperasi pada bidang Jasa Konstruksi, Engineering Procurement Construction (EPC) dan Investasi. PT Nindya Karya (Persero).
Pada saat melamar pekerjaan pada sebuah perusahaan ada beberapa persyaratan yang harus diperhatikan oleh pelamar kerja, diantaranya curriculum vitae (CV).Curriculum Vitae termasuk salah satu faktor yang menjadi pendukung dalam melamar pekerjaan di sebuah perusahaan.
Bulan Desember Tahun 2020, PT. Nindya Karya (Persero) kembali mengundang talenta muda di Indonesia yang memiliki kemauan yang besar dan motivasi yang tinggi untuk menitkarir di Perusahaan ini. Adapun dibawah ini terdapat beberapa posisi yang tersedia dan kualifikasi yang harus dipenuhi oleh calon pelamar.
Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Nindya Karya (Persero) Bulan Desember Tahun 2020
Posisi :
Content Creator - Head Office
Dengan Kode Posisi : 01CC
Persyaratan :
- Usia tidak lebih dari 30 Tahun
- Pendidikan minimal lulusan D3 Jurusan Desain Grafis,Desain Komunikasi Visual
- Memiliki analisa dan pengetahuan yang baik da;am membuat desain atau Portofolio Desain
- Memiliki pengetahuan yang baik mengenai desain grafis seperti Photoshop,Adobe Illustrator,Corel Draw,Adobe After Effect,Adobe Premiere dan lain-lain
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
- Memiliki tingkat kreativitas
- Mampu bekerja secara tim maupun individu
- Pekerja keras,Disiplin dan Cekatan
- Memiliki kemampuan dalam menjalin hubungan
- Sehat jasmani dan rohani
Pendaftaran :
Apabila anda tertarik dan berminat untuk menitikarir di PT. Nindya Karya (Persero) ,silahkan kirim lamaran,CV,dan Dokumen pendukung lainnya ke alamat email dibawah ini :
recruitment@nindyakarya.co.id
Dengan Subjek pada email : Nama Lengkap_01CC
Informasi :
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram :
@pantaulokerloker
Posting Komentar
0 Komentar