Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Pegadaian (Persero) Jakarta Bulan Desember Tahun 2020

 Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Pegadaian (Persero) Jakarta Bulan Desember Tahun 2020




PT. Pegadaian (Persero) merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Indonesia yang aktivitas operasional bisnis usahanya bergerak pada bidang sektor keuangan dan Perusahaan ini juga berfokus pada tiga lini bisnis perusahaan yaitu pembiayaan, emas dan aneka jasa. 
Perusahaan yang didirikan pada 01 April 1901 ini memiliki kantor pusat dikota Jakarta, Indonesia.
Dalam hal melamar pekerjaan tes wawancara kerja adalah salah satu proses yang wajib dilewati oleh para calon pelamar . Pada tahap ini sering membuat para calon pelamar menjadi gugup dan menjadi kurang percaya diri atas kemampuan dalam dirinya. Siapkan diri dan kembangkan potensi yang ada dalam diri anda sebelum menjatuhkan lamaran di Perusahaan tersebut.
Bulan Desember Tahun 2020, PT. Pegadaian (Persero) kembali membuka lapangan pekerjaan kepada Putra-Putri Indonesia yang memiliki kemauan yang besar dan motivasi yang tinggi untuk menitikarir di Perusahaan ini. Adapun dibawah ini terdapat beberapa posisi yang telah tersedia dan kriteria yang harus dipenuhi oleh calon pelamar.



Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Pegadaian (Persero) Jakarta Bulan Desember Tahun 2020



Posisi :

Marketing Executive - Kantor Wilayah IX Jakarta 2

Kualifikasi :
  • Usia tidak lebih dari 35 Tahun per 31 Desember Tahun 2020
  • Pendidikan minimal lulusan D3
  • Memailiki pengalaman kerja minimal 2 Tahun pada posisi RO,Marketing atau PR 
  • Memiliki penampilan yang menarik dan rapi
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Memiliki relasi yang baik dengan  Beberapa Perusahaan baik Swasta, Instansi dan BUMN atau Pemerintah lebih diutamakan
  • Memiliki kemampuan yang baik dalam mengoperasikan komputer dengan baik
  • Calon kandidat tidak sedang hamil atau menyusui
  • Calon kandidat tidak sedang terikat pekerjaan dengan Perusahaan lain
  • Mampu melakukan negoisasi 
  • Memiliki kemampuan dalam Public Speaking
  • Memiliki wawasan yang baik mengenai Digital Marketing (Technology Savvy)
  • Dapat bekerja secara tim maupun  individu
  • Dapat bekerja dibawah tekanan
  • Pekerja keras,Disiplin dan Bertanggung jawab
  • Sehat jasmani dan rohani

Pendaftaran :
Apabila anda tertarik dan berminat untuk menitikarir di Perusahaan ini,silahkan melakukan pendaftran secara online melalui laman dibawah ini :

Informasi :

Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker

Posting Komentar

0 Komentar