Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Berdikari (Persero) Bulan Juni Tahun 2021

 Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Berdikari (Persero) Bulan Juni Tahun 2021




PT Berdikari (Persero) adalah sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Indonesia yang aktivitas operasional ditugaskan oleh pemerintah yang salah satunya turut serta berkontribusi mensukseskan program pemerintah untuk membantu meningkatkan penyediaan pangan hewani yang aman dan kesejahteraan peternak melalui kebijakan dan program pembangunan peternakan yang berdaya saing dan berkelanjutan dengan mengoptimalkan pemanfaatan sumber daya lokal.
Bulan Juni Tahun 2021, PT. Berdikari (Persero) kembali mengundang talenta muda di Indonesia dengan lulusan terbaik dan kemauan yang besar untuk menitikarir di Perusahaan ini. Oleh karena itu siapkan diri dan lamaran terbaik anda untuk segera berkarir di Perusahaan ini. Adapun dibawah ini terdapat beberapa posisi yang tersedia dan kualifikasi yang harus dipenuhi oleh calon pelamar.




Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Berdikari (Persero) Bulan Juni Tahun 2021




Posisi :



1. Internal Auditor

Persyaratan :
  • Pendidikan minimal lulusan S1 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 Tahun
  • Lulusan baru dipersilahkan melamar
  • Memiliki analisa dan wawasan yang baik mengenai dasar-dasar Internal Audit
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Teliti,Disiplin dan Bertanggungjawab
  • Sehat jasmani dan rohani

2. Accounting Officer

Persyaratan :
  • Pendidikan minimal lulusan S1 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 Tahun
  • Lulusan baru dipersilahkan melamar
  • Memiliki analisa dan wawasan yang baik mengenai Jurnal,Laporan laba rugi dan Neraca Laporan keuangan
  • Memiliki pengetahuan mengenai laporan keuangan konsolidasi
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Teliti,Disiplin dan Bertanggungjawab
  • Sehat jasmani dan rohani


3. Tax Officer

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal lulusan D3 Jurusan Perpajakan,Akuntansi,dan Hukum
  • Memailiki pengalaman kerja minimal 1 Tahun dalam menangani Pajak import dan perusahaan berjenis WAPU
  • Memiliki analisa dan wawasan yang baik mengenai bidang ini
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu mengoperasikan komputer (Ms. Excel dengan tingkat intermiate
  • Aktif dan memiliki motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Teliti,Disiplin dan Bertanggungjawab
  • Sehat jasmani dan rohani



Pendaftaran :
Apabila anda tertarik dan telah memenuhi kualifikasi diatas,silahkan kirim lamaran,CV,dan Dokumen pendukung lainnya melalui link dibawah ini :

Informasi :

Pendaftaran paling lambat sampai tanggal 30 Juni Tahun 2021
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker

Posting Komentar

0 Komentar