Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk - Noodle Division Bulan Juli Tahun 2021

 Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk - Noodle Division Bulan Juli Tahun 2021





PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk ialah suatu perusahaan yang bisnis usahanya beroperasi sebagai produsen berbagai jenis makanan dan minuman di Indonesia. 
Perusahaan ini telah berdiri mulai 14 Agustus 1990 dan memiliki lokasi di kota Jakarta, Indonesia.
Bulan Juli Tahun 2021, PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk kembali membuka lapangan pekerjaan kepada Muda-Mudi Indonesia dengan lulusan terbaik dan kemauan yang besar untuk menitikarir di Perusahaan ini. Adapun dibawah ini terdapat beberapa posisi yang tersedia dan kualifikasi yang harus dipenuhi oleh calon kandidat.



Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk - Noodle Division Bulan Juli Tahun 2021




Posisi :



Operator Lathe Machine

Persyaratan :
  • Usia tidak lebih dari 27 Tahun
  • Pendidikan minimal lulusan SMK atau STM
  • Memiliki pengalaman kerja pada bidang Workshop Mesin Industri
  • Lulusan baru dipersilahkan melamar
  • Memiliki analisa dan wawasan yang baik mengenai pengoperasioan mesin bubut dengan baik
  • Memiliki pengetahuan yang baik dalam membuat sparepart dengan menggunakan mesin bubut
  • Mampu mengasah tools untuk kebutuhan mesin bubut
  • Dapat mengoperasikan mesin las atau mesin CNC lebih disukai
  • Pekerja keras,Teliti dan Disipin
  • Mempuyai tingkat kreativitas yang tinggi 
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Bersedia untuk ditempatkan di Workshop,Ancol

Pendaftaran :
Apabila anda tertarik dan telah memenuhi persyaratan diatas,silahkan kirim lamaran,CV,dan Dokumen pendukung lainnya ke link dibawah ini :

Informasi :

Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker

Posting Komentar

0 Komentar