Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Bank Rakyat Indonesia Bulan November Tahun 2021
PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Indonesia yang aktivitas operasional utamanya sebagai lembaga perbankan Indonesia.
Bank ini didirikan pada tahun1895 dan memiliki kantor pusat di kota Jakarta,Indonesia.
Bulan November Tahun 2021, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk kembali mengundang talenta muda di Indonesia dengan lulusan terbaik dan kemauan yang besar untuk berkarir di Perusahaan ini.
Saat melamar pekerjaan ada beberapa hal yang perlu untuk diperhatikan oleh calon pelamar,salah satunya dengan melakukan riset terlebih dahulu keperusahaan yang akan anda lamar. Oleh karena itu siapkan diri dan lamaran terbaik anda untuk segera menitikarir di PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.
Lowongan Kerja BUMN D3 S1 PT. Bank Rakyat Indonesia Bulan November Tahun 2021
Posisi :
Business Analyst
Persyaratan :
- Pendidikan minimal lulusan S1 Jurusan Ilmu Komputer,Telekomunikasi,Informatika dan yang berkaitan lainnya
- Memilki pengalaman kerja pada analisis bisnis dan yang berkaitan lainnya minimal 3 Tahun
- Memliki penampilan yang menarik dan rapi
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer
- Mampu untuk mempengaruhi pemangku kepentingan dan bekerja sama dengan mereka untuk menentukan yang dapat diterima
- Dapat berpikir analitis dan konseptual yang luar biasa
- Mempunyai pengalaman memimpin dan mengembangkan tim berkinerja terbaik
- Mempunyai pengalaman dalam memimpin dan mendukung proyek yang sukses
- Aktif dan memiliki integritas yang tinggi dalam bekerja
- Sehat jasmani dan rohani
Pendaftaran :
Apabila anda tertarik dan telah memenuhi kriteria diatas,silahkan melakukan pendaftaran secara online melalu laman dibawah ini :
Informasi :
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram :
@pantaulokerloker
Posting Komentar
0 Komentar