Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Bank BNI (Persero) Bulan Februari Tahun 2022

 Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Bank BNI (Persero) Bulan Februari Tahun 2022


Bank BNI (Persero) merupakan sebuah institusi bank milik pemerintah, dalam hal ini adalah perusahaan BUMN, di Indonesia. Bank Negara Indonesia (BNI) adalah bank komersial tertua dalam sejarah Republik Indonesia. Bank ini didirikan pada tanggal 5 Juli tahun 1946. Saat ini Bank BNI kembali membuka lowongan pekerjaan bagi masyarakat Indonesia yang memiliki semangat kerja yang tinggi dan yang berkompeten. Ketika melamar pekerjaan ada beberapa hal yang perlu diperhatikan salah satunya dengan membuat CV semenarik mungkin agar dapat menarik perhatian pihak perusahaan. Adapun dibawah ini terdapat beberapa posisi yang tersedia dan persyaratan yang harus dipenuhi oleh calon pelamar. 


Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Bank BNI (Persero) Bulan Februari Tahun 2022

Bina BNI

Posisi:


Teller

Administrasi


Kualifikasi:

  • Usia tidak lebih dari 25 Tahun
  • Pendidikan minimal lulusan SMA, SMK, D3, S1
  • Rata-rata nilai rapor semester 5 dan 6 untuk SMA/Setara minimal 7.0
  • Untuk D1-S1 IPK minimal 2.5
  • Jenis kelamin Laki-laki dan perempuan
  • Memiliki penampilan yang menarik
  • Tinggi badan untuk Laki-laki minimal 165 cm
  • Tinggi badan untuk Perempuan minimal 155 cm
  • Single/Belum menikah
  • Teliti, disiplin, dan jujur
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Tidak pernah terlibat dalam penggunaan Narkoba dan tindak pidana lainnya
  • Wajib follow instagram @bni_wilayahpapua
  • Formulir pendaftaran dapat diunduh: http://bit.ly/bina-bniw162022


Area Penempatan:

  • Cabang Jayapura
  • Cabang Sorong
  • Cabang Manokwari
  • Cabg Biak
  • Cabang Merauke


Syarat yang dilampirkan:

  1. Lamaran Kerja
  2. Foto seluruh badan (ukuran 4R) bezwarna
  3. CV/Daftar Riwayat Hidup
  4. Fotocopy Ijazah terakhir
  5. Surat Kesehatan
  6. SKCK
  7. Fotocopy KTP, NPWP, dan BPJS Kesehatan
  8. Fotocopy Kartu Keluarga
  9. Surat Keterangan Bebas Narkoba


Pendaftaran:

Apabila anda tertarik dan telah memenuhi kriteria diatas,silahkan kirim lamaran,CV,dan Dokumen pendukung lainnya ke alamat dibawah ini :
Kirim CV terbaru dan berkas lamaran yang dibutuhkan ke:
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Segenap Kantor Cabang W16 Papua


Informasi :
Paling lambat 23 Februari 2022
Pendaftaran paling lambat sampai tanggal 03 Januari Tahun 2022
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses dan mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Informasi seputar lowongan kerja BUMN,CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerloker.com
Informasi lowongan kerja BUMN,CPNS,dan Swasta lainnya follow Instagram : @pantaulokerloker





Posting Komentar

0 Komentar